SNS Garudafood Ungkap Kunci Mengoptimalkan Distribusi: Dari Pasar Tradisional Hingga Ritel Modern!
Warta Ekonomi,www.quickq.io Jakarta - Anak Usaha Garudafood Putra Putri Jaya, PT Sinarniaga Sejahtera (SNS) terus memainkan peranan penting dalam memperluas jangkauan pasar dalam negeri lewat kekuatan dan keunggulan distribusinya. Berbekal pengalaman lebih dari 30 tahun dan infrastruktur yang solid, SNS menjadi garda terdepan dalam memastikan produk Garudafood dan prinsipal lainnya tersedia di seluruh wilayah Indonesia. Keberhasilan sebuah produk tak hanya bergantung pada rasa yang enak, kualitas yang baik, namun juga dipengaruhi oleh kekuatan jaringan distribusinya. SNS mampu menunjukkan hal ini dengan membangun jaringan distribusi yang luas di berbagai channel seperti pasar tradisional (traditional/general trade), pasar modern (modern trade), food service dan juga melaluipartnership. Saat ini, SNS sudah melayani lebih dari 1,9 juta outlet di seluruh Indonesia, baik melalui directmaupun indirect channel. Baca Juga: Bos Garuda Indonesia (GIAA) Angkat Bicara Soal Isu Suntikan Modal dari Danantara Letak geografis Indonesia sebagai negara kepulauan tidak menghambat langkah SNS dalam memperluas jangkauan distribusinya. Dengan strategi saluran distribusi yang beragam dan pendekatan menyeluruh, SNS mampu menjangkau wilayah perkotaan hingga pelosok, meskipun kondisi demografinya sangat bervariasi dengan rentang wilayah yang sangat luas. Seiring semakin kompetitif dan kompleksnya dunia distribusi, SNS menghadapi tantangan dalam menjaga hubungan jangka panjang dengan mitra utama, terutama di sektor grosir tradisional dengan tetap memperhatikan pesatnya pertumbuhan saluran modern tradedan kanal distribusi baru dengan peluang yang menjanjikan. Untuk itu, SNS terus menyusun strategi yang adaptif dan menjalankan program loyalitas yang tak hanya menarik, tapi juga bisa mempererat hubungan dan menciptakan manfaat jangka panjang yang saling menguntungkan bagi kedua belah pihak. Respons cepat terhadap perubahan pasar menjadi kunci bagi SNS untuk memperkuat posisinya di semua jalur distribusi, baik yang tradisional maupun modern. Pada ajang Loyalty Summit 2025 yang mengusung tema “Championing the Future of Loyalty”, Managing Director SNS, Ruli Tobing, menjadi salah satu pembicara tunggal. Ia menegaskan pentingnya membangun kemitraan jangka panjang dengan para mitra utama, khususnya di sektor grosir tradisional melalui program loyalitas yang sesuai kebutuhan pasar. “Kami yakin kekuatan distribusi bukan hanya soal menjangkau outlet, tapi juga soal membangun hubungan jangka panjang yang saling mendukung. Dengan program loyalitas yang relevan, kami ingin memperkuat jaringan distribusi tradisional, utamanya grosir” jelas Ruli Tobing, dilansir Jumat (23/5). Di sisi lain, SNS juga mencermati pertumbuhan pesat di saluran modern trade dan kanal distribusi baru. Perubahan ini menjadi fokus dalam menyusun strategi jangka panjang yang lebih fleksibel dan tepat sasaran. “Kami melihat perkembangan yang sangat pesat di kanal modern dan saluran distribusi baru. Karena itu, kami perlu terus menyesuaikan strategi agar tetap relevan,” tambahnya. Tenaga penjualan (salesman)SNS menjadi ujung tombak dalam kegiatan distribusi. Mereka memainkan peran penting mulai dari memastikan ketersediaan produk, memastikan produk memiliki visibilitas optimal di titik penjualan, hingga merancang strategi penjualan yang efektif dan terukur. SNS juga terus meningkatkan kompetensi SDM mereka melalui pelatihan berkelanjutan. Sebagai bagian dari transformasi digital, SNS mengembangkan platform Sales Assistant Mobile (SAM) yang mengandalkan teknologi AI untuk membuat proses distribusi lebih efisien dan tepat sasaran. SAM membantu tenaga penjual dalam mencatat pesanan, melihat program promosi, serta mengevaluasi performa toko dan insentif mereka. Beberapa fitur utama di SAM mencakup daftar kunjungan, daftar harga dan produk, pencatatan pesanan dan pembayaran, hingga data penjualan secara real-time. SAM menjadi bagian penting dari langkah SNS dalam memperkuat daya saing lewat teknologi. "Pemanfaatan teknologi seperti SAM bukan sekadar langkah menuju efisiensi operasional, tetapi merupakan bagian dari visi jangka panjang SNS untuk membangun ekosistem digital yang adaptif, kolaboratif, dan berorientasi pada pengalaman mitra serta konsumen yang semakin cerdas dan terhubung," pungkas Ruli. Per April 2025, SNS sudah melayani lebih dari 280 ribu pelanggan aktif. Tim operasional penjualannya tersebar di 16 wilayah regional, dengan total lebih dari 130 depo dan 160 mitra distribusi. SNS menjalin kerja sama dengan berbagai gerai dan toko ritel agar produk Garudafood selalu tersedia untuk memenuhi kebutuhan konsumen. Baca Juga: Minta Pemerintah Tinjau Ulang PP 28/2024, Serikat Pekerja Tembakau dan Makanan Minuman Serukan Perlindungan Industri Padat Karya dari PHK Dengan jaringan distribusi yang kuat, pendekatan saluran yang fleksibel, serta transformasi digital lewat SAM, SNS semakin memperkokoh perannya sebagai mitra distribusi Garudafood di pasar Indonesia. Ke depan, SNS berkomitmen untuk terus memperkuat kerja sama dengan semua pihak dan menghadirkan inovasi berkelanjutan demi menjangkau lebih banyak konsumen secara lebih efektif dan efisien.SNS Perkuat Distribusi Garudafood Lewat Loyalitas Mitra
Optimasi Distribusi Melalui Tranformasi Teknologi Digitalisasi
相关推荐
-
Aturan Sanksi Pelanggar LHKPN Masih Lemah, KPK Usul Pelapor yang Tak Jujur Tidak Dilantik
-
艺术留学作品集机构有哪些?
-
FOTO: Ukraina Ungsikan Dua Paus Beluga dari Kharkiv
-
FOTO: Orkestrasi Pharrell Williams di Koleksi Terbaru Louis Vuitton
-
Sejarah! Ini Pertama Kali Bendera Pusaka Merah Putih Keluar dari Jakarta
-
Prabowo Umumkan RI Siap Diperkuat 24 Pesawat Tempur F
- 最近发表
-
- Jelang Keberangkatan ke IKN, Ini Harapan Pelatih Paskibraka Pusat 2024
- Riza Patria: Pemecatan Mohamad Taufik Baru Rekom MKP, Belum Diputuskan DPP Gerindra
- Prabowo Umumkan RI Siap Diperkuat 24 Pesawat Tempur F
- GAPURA Berharap ke Dirjen Bea Cukai yang Baru Lindungi IHT
- Bikin Pria Difabel Terpaksa Turun Pesawat, Maskapai Didenda Rp1,1 M
- Rencana Serangan Karyawan KAI Tersangka Teroris Diungkap Densus 88, Berikut Target Sasarannya!
- Lebih Ramah Lingkungan, Shell Indonesia Luncurkan Shell Silk Alkane untuk Industri Kosmetik
- Giring Sebut Jokowi Punya Semangat 'Will Of Fire Konoha', Singgung Gen Z yang Lagi Bingung
- Calon Paskibraka dari 38 Provinsi Mulai Jalani Latihan di Cibubur
- Menteri KLH Beri Instruksi Syarat dapat PROPER, Pengusaha Sawit Wajib Gabung GAPKI
- 随机阅读
-
- VIDEO: Gajah
- Riza Patria: Pemecatan Mohamad Taufik Baru Rekom MKP, Belum Diputuskan DPP Gerindra
- 出国留学艺术管理专业,你会选择哪些英美院校?
- 交互设计国外留学作品集制作攻略!
- PBNU Buka Suara Soal Lima Pemuda NU Temui Presiden Israel
- MA Pastikan Tak Ada Intervensi dalam Putusan Kasasi Sambo Cs
- GAPURA Berharap ke Dirjen Bea Cukai yang Baru Lindungi IHT
- Calon Haji Asal Pasar Minggu Meninggal Dunia Tak Lama Setelah Mendarat di Bandara Madinah
- Hasto Persoalkan Kekeliruan Tanggal Penyitaan HP, Ini Penjelasan Alexander Marwata
- 出国留学艺术作品集需要具备这几点!
- Zulhas Yakin Prabowo Menang : Kami Sudah 10 Tahun Bareng
- Superhouse Surabaya Adakan Senam Sehat Dengan Warga Sekitar
- Jelang Pilkada 2024, KPU Bakal Coklit Serentak
- Kompolnas Desak Polri Sidang Etik Irjen Napoleon Bonaparte: Jaga Nama Baik Institusi
- Mantan Bupati Buru Selatan Di eksekusi KPK ke Lapas Klas IIA, Ambon
- Zulhas Yakin Prabowo Menang : Kami Sudah 10 Tahun Bareng
- PKB Tegaskan Tidak Cawe
- 艺术留学作品集机构有哪些?
- Daftar Potongan Vonis 4 Terdakwa Pembunuhan Brigadir J
- Kronologi Anggota DPRD Tangsel Pukul Wasit Dalam Turnamen Pakujaya Cup
- 搜索
-
- 友情链接
-
- quickq充值入口在哪里
- quickq官网下载安卓版
- quickq快客官网苹果下载
- quickq充值中心
- quickq充值页面
- quickq加速永久免费
- quickq官网下载电脑
- quickq苹果版下载
- quickqios版本
- quickq手机版免费下载
- 苹果手机怎么下载quickq
- quickq安卓官网下载
- quickq安卓版免费下载
- quickq是干什么的
- quickq苹果版怎么下载
- quickq官网进入
- quickq.net
- quickq官网下载电脑版最新
- quickq.apk
- quickq会员共享
- quickq加速器官方
- quickq会员价格
- quickq登录不了
- quickqjs7官网
- quickq官网ios手机下载
- quickq在哪下载
- quickq加速器在哪下
- quickq充值最简单三个步骤
- quickqapp苹果版
- quickq最新官网地址
- 快客quickq官网下载
- quickq中文版下载
- quickq苹果app下载
- quickqios官网
- quickq收费
- quickq网页版入口
- quickq是啥
- quickq网站是多少
- quickq客户端下载
- quickq app
- quickq充值不了的原因是
- quickq电脑版怎么用
- quickq梯子
- quickq手机端下载地址
- quickq官方下载app
- quickq费用
- quickq app 下载
- quickq加速器官网官网
- quickq ios
- quickqios版本
- quickq app
- quickq下载app
- quickqios版免费下载
- quickq下载app
- quickq电脑版官网下载
- quickq快客加速器官网
- quickq官方安卓版下载
- quickq下载官方苹果
- ?quickq
- quickq苹果版ios
- quickq官网下载apk
- quickq
- quickq怎么付费
- quickq充值入口
- quickq官网充值
- quickq最新官方下载
- quickq加速器官网js7
- quickq官网多少
- 怎么下载quickq苹果版
- quickq最新版本安卓下载
- quickq安卓下载地址
- quickq官网下载电脑版官方
- quickq苹果版ios
- quickq网站是多少
- quickq加速器官网链接
- quickq快客加速器
- 官方正版quickq加速器
- quickq加速器官网知乎
- quickq加速器下载
- quickq官网下载安卓最新
- quickq免费下载
- quickq最新官网
- quickq梯子
- quickq账号购买
- quickq快客官网
- quickq网站
- quickq官网入口
- quickq加速器下载安卓
- quickq加速器官网官网
- quickq下载官网免费
- quickq加速永久免费
- quickq最新版本
- quickqapp苹果版
- quickq官网下载苹果手机
- quickq充值多少
- quickq苹果手机下载